" Bersama PKS )|( , Membangun Magelang, Menuju Indonesia yang Adil dan Sejahtera, dengan : Cinta, Kerja, Harmoni "
Home » » Humas dan Partai Politik

Humas dan Partai Politik

Written By PKS KOTA MAGELANG on Kamis, 14 April 2016 | 14.4.16

   
PKS - KotaMagelang | Dalam berbagai literatur, Humas bisa di didefinisikan sebagai orang yang bertanggung jawab untuk memberikan informasi, mendidik, meyakinkan, meraih simpati, dan membangkitkan ketertarikan masyarakat akan sesuatu. 
Dalam menjalankan perannya, Humas merepresentasi institusi dan oraganisasi yang menaunginya. Karenanya, citra baik buruk suatu lembaga tergantung bagaimana humas mengemas informasi yang apik yang menarik perhatian publik.

Dalam Partai Politik, Humas memiliki peran yang strategis. Sebagai corong informasi partai, humas mesti memahami banyak hal, terutama yang berkaiatan dengan marketing sosialisasi program dan  pemikiran tokoh partai kepada publik.  

Penyampaian pesan-pesan partai kepada khalayak harus di sampaikan dengan lugas dan singkat yang tidak menimbulkan multitafsir bagi masyarakat. Pesan yang bermakna ganda, tentu akan berdampak terhadap kurangnya daya terima masyarat kepada partai.


Lainnya:
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Template Created : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2012. PKS KOTA MAGELANG - All Rights Reserved
ReDesign by PKS KOTA MAGELANG
Powered by Blogger